Laporkan Masalah

Evaluasi penerapan struktur organisasi berbasis strategic business unit (SBU) di PT Bank Mandiri (Persero) Tbk terhadap proses bisnis treasury group

PRIBADI, Galih Setyawan, Sony Warsono, Dr., MAFIS

2009 | Tesis | S2 Magister Manajemen

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk mengimplementasikan struktur organisasi berbasis Srrategic Business U11 it (Sl3U) mulai awal 2007. Penerapan Sl3U diharapkan membawa dampak positif terhadap kinerja seluruh unit kerja di Bank Mandiri, menjadikan perseroan lebih cepat, semakin gesit, semakin aktif. dan semakin profitable. Tujuan pt!nelitian adalah untuk mengungkap pengaruh penerapan struktur organisasi berbasis SBU terhadap proses bisnis Treasury Group Bank Mandiri. Penelitian diharapkan dapat memberikan gambaran efektifitas penerapan struktur organisasi SBU di Treasury Group Bank Mandiri, memberikan 1nasukan kepada manajemen untuk improvement implementasi SBU di Treasury group, serta melakukan pengukuran awal terhadap posisi unit bisnis Treasury Group Bank Mandiri pada industri. Penelitian merupakan case study, bersifat kualitatif sekaligus kuantitati f, eksploratory, serta merupakan riset ex-post facto. Penelitian akan berusaha menjelaskan pengaruh perubahan '>truktur organisasi berbasis SBU yang diterapkan di PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. terhadap proses bisnis di Treasury Group Bank Mandiri. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder, bersifat kualitatif dan kuantitatif dalam rupa volume transaksi, pendapatan perseroan, perubahan proses bisnis, serta opini dan persepsi. Pl!ngumpulan data dilakukan melalui observasi dan wawancara. Penelitian rnenyimpulkan penerapan SBU secara umum membawa dampak positif terhadap proses bisnis Treasury Group Bank Mandiri. Isu yang paling santer terkait penerapan SBU adalah kekhawatiran munculnya silo-silo di dalam organisasi Bank Mandiri yang dapat dinetralisir dengan mentalitas Mandiri First (Corporate First) yang dimilild oleh insan Bank Mandiri.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk has implemenTed rlze Srraregic Business Unir (SBU)-based organizaTion since early 2007. SBU is expecred ro bring posirive impacr ro all unirs' performance, make rhe company more agile, responsive, acTive, and profirable. Tile purpose of rhis research is ro reveal rlze influence of SB U ro Treasury Group's business process. lr is expecred ro provide picwre a bow SBU effecTiveness in Treasury Group, offer suggesTion fO advancing SBU implemenwtion, and conducted the initial measurement of Bank Mandiri 's position in Indonesian treasury industry. This is a case study research, qualllitative and qualitative at the same time, explorarory, and ex-posr facro srudy. The swdy will explain effecrs of SBU implenzenration to Treasury Group's business process. The data used are primary and secondary data, qualirative and quantitaTive ie. market share, transaction volume, co1porate 's revenue, changes in business processes, and rlze opinions and perceptions of Treasury Group 's sraj]~·. The data co/leered Through observaTion and inrerviews. The study end with conclusion that, generally, rhe application of SBU apply posirive impact ro Treasury Group. The most important issue related to the implementati(,n of SBU is silos emerged in Bank Mandiri thm should be overcome by Corporate First menraliry.

Kata Kunci : SBU,Proses bisnis

  1. S2-FEB-2009-Galih_Setyawan_Pribadi-Abstract.pdf  
  2. S2-FEB-2009-Galih_Setyawan_Pribadi-Bibliography.pdf  
  3. S2-FEB-2009-Galih_Setyawan_Pribadi-TableofContent.pdf  
  4. S2-FEB-2009-Galih_Setyawan_Pribadi-Title.pdf