Laporkan Masalah

Faktor Risiko Penyakit Jamur Invasif pada Pasien Kanker Anak

Lenny Puspa Sari, Dr. dr. Ida Safitri Laksanawati, Sp.A(K.; dr. Pudjo Hagung Widjajanto, Ph.D, Sp.A(K)

2023 | Tesis | S2 Kedokteran Klinik

Latar Belakang: Penyakit Jamur Invasif (PJI) meningkatkan morbiditas dan mortalitas pada pasien kanker anak yang rentan terhadap imunokompromais. Data mengenai PJI pada populasi kanker anak di negara berkembang terbatas karena diagnosis sulit, gejala tidak spesifik, sensitivitas kultur rendah, dan kurangnya kecurigaan rutin. Mengetahui faktor risiko PJI pada kanker anak penting untuk diagnosis dini dan terapi antifungal yang tepat guna memperbaiki luaran pasien. Tujuan: Untuk mengetahui faktor risiko terjadinya PJI pada pasien kanker anak di RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta. Metode: Penelitian ini merupakan studi kasus kontrol retrospektif pada pasien kanker anak ?18 tahun di RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta dari Agustus 2017 hingga Juli 2023. Kelompok kasus terdiri dari pasien kanker anak dengan PJI berdasarkan kriteria EORTC/MSGERC 2019, kelompok kontrol adalah pasien kanker anak tanpa PJI yang dirawat inap pada tanggal masuk yang sama atau paling berdekatan dengan kelompok kasus. Faktor risiko dianalisis dengan uji regresi logistik bivariat dan multivariat, dan hubungan antar variabel diukur dengan odds ratio (OR) dan interval kepercayaan 95?ngan kemaknaan statistik p<0 xss=removed xss=removed n =1,>

Background: Invasive Fungal Disease (IFD) increases morbidity and mortality in pediatric cancer patients vulnerable to immunocompromise. Data regarding IFD in the pediatric cancer population in developing countries is limited due to challenging diagnosis, nonspecific symptoms, low culture sensitivity, and a lack of routine suspicion. Understanding the risk factors for IFD in pediatric cancer is crucial for early diagnosis and appropriate antifungal therapy to improve patient outcomes. Aim: To identify risk factors for invasive fungal disease in pediatric cancer patients at Dr. Sardjito Central General Hospital Yogyakarta. Method: A retrospective case-control study was conducted on pediatric cancer patients ?18 years old at RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta from August 2017 to July 2023. The case group included pediatric cancer patients with IFD based on EORTC/MSGERC 2019 criteria, while the control group consisted of pediatric cancer patients without IFD hospitalized on similar admission dates. Risk factors were analyzed using logistic regression, and associations were measured using odds ratios (OR) with a 95% confidence interval, with statistical significance at p<0 xss=removed xss=removed xss=removed>

Kata Kunci : Penyakit jamur invasif, faktor risiko, kanker anak, neutropenia, infeksi bakteri, prosedur invasif, total antibiotic, invasive fungal disease, risk factors, pediatric cancer, neutropenia, bacterial infection, invasive procedure, total antibiotics

  1. S2-2023-507839-abstract.pdf  
  2. S2-2023-507839-bibliography.pdf  
  3. S2-2023-507839-tableofcontent.pdf  
  4. S2-2023-507839-title.pdf