FAKTOR YANG MEMBENTUK TAX MORALE PADA GEN Z: STUDI PADA MAHASISWA S1 AKUNTANSI FEB UGM
Silamba, Lian Miracle, Vogy Gautama Buanaputra S.E., M.Sc., Ph.D., AFHEA
2023 | Skripsi | AKUNTANSI
Peneitian ini dilakukan untuk mengtahui faktor-faktor yang membentuk tax morale pada gen Z khususnya terhadap mahasiswa S1 Akuntansi FEB UGM apabila nanti telah memenuhi syarat sebagai Wajib Pajak. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dan menggunakan data primer yang diperoleh dengan menyebarkan kuesioner. Sampel penelitian ini yaitu mahasiswa S1 Akuntansi FEB UGM angkatan 2019 dan 2020. Hasil dari analisis regresi menunjukkan kesadaran diri, pelayanan publik, dan kepercayaan terhadap pemerintah memiliki pengaruh positif terhadap pembayaran pajak secara sukarela.
This study is conducted to understand the factor that shape the tax morale in Gen Z, specifically in undergraduates of accounting major of FEB UGM when the subjects are obligated to tax payer. This study is a quantitative study which uses primary data collected using a questionnaire. The samples are undergraduate student from accounting major FEB UGM batch 2019 dan 2020. The result from regression analysis shows self awerness, public services, and trust in the governmental sector has a positive effect on voluntary tax due
Kata Kunci : tax morale, gen Z, mahasiswa, wajib pajak, kesadaran diri, pelayanan publik, kepercayaan terhadap pemerintah, dan pembayaran pajak secara sukarela.