Laporkan Masalah

Implementasi Pengelolaan Destinasi Pariwisata Berkelanjutan Berdasarkan ISTA 2017 Di Desa Wisata Penglipuran.

AHMAD MUHAMMAD, Tuti Elfrida, S Ant., M.A., C.H.E

2021 | Tugas Akhir | D3 PARIWISATA

Desa Wisata Penglipuran merupakan sebuah destinasi wisata yang memiliki daya tarik budaya. Keunikan budaya ini dapat kita lihat dari jenis bangunan-bangunan dan pola hidup bermasyarakat yang mereka miliki. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui implementasi pengelolaan destinasi pariwisata berkelanjutan berdasarkan ISTA 2017 di Desa Wisata Penglipuran. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dan analisis deskriptif. Hasil dari penelitian ini akan dijabarkan lebih lanjut kedalam 14 poin yaitu 1) Strategi Pariwisata Berkelanjutan, 2) Organisasi Manajemen Destinasi, 3) Monitoring, 4) Pengelola Pariwisata Musiman, 5) Adaptasi terhadap Perubahan Iklim, 6) Inventarisasi Aset dan Atraksi Pariwisata, 7) Pengaturan Perencanaan, 8) Akses untuk semua, 9) Akuisisi Properti, 10) Kepuasan Pengunjung, 11) Standar Keberlanjutan, 12) Keselamatan dan Keamanan, 13) Manajemen Krisis dan Kedaruratan, dan 14) Promosi. Dalam implementasinya pengelola Desa Wisata Penglipuran telah menerapkan setiap poin-poin kategori A mengenai pengelolaan pariwisata berkelanjutan yang ada namun terdapat beberapa bukti pendukung yang tidak dimiliki untuk memenuhi form tersebut. Kata Kunci: Desa Wisata Penglipuran, Form ISTA 2017, Pariwisata Berkelanjutan

Penglipuran Tourism Village is a tourist destination which has cultural appeal. We can see the uniqueness of this culture from the types of buildings and social life that they have. This research attempts to find out how the management strategy of the Penglipuran Tourism Village to maintains the existing cultures based on the Form of ISTA 2017. This research employed qualitative description method and descriptive analysis. The results of this research will be explained into 14 points, there are: 1) Sustainable Tourism Strategy. 2) Destination Management Organization. 3) Monitoring. 4) Seasonal Tourism Manager. 5) Climate Change Adaptation. 6) Asset Inventory and Tourist Attractions. 7) Planning Arrangements. 8) Access for All. 9) Property Acquisition. 10) Visitor Satisfaction. 11) Sustainability Standards. 12) Safety and Security. 13) Crisis and Emergency Management. 14) Promotion. In implementation applications, Penglipuran Tourism Village manager have applied every points Keywords: Form ISTA 2017, Penglipuran Tourism Village, Sustainable Tourism.

Kata Kunci : Keywords: Form ISTA 2017, Penglipuran Tourism Village, Sustainable Tourism.

  1. D3-2021-431776-abstract.pdf  
  2. D3-2021-431776-bibliography..pdf  
  3. D3-2021-431776-tableofcontent.pdf  
  4. D3-2021-431776-title.pdf