PEMBUATAN TRAINING KIT SISTEM PENGAPIAN YAMAHA MIO
BAYU MEIGA DWI IRAWAN, Ir. Fx. Sukidjo, MT
2015 | Tugas Akhir | D3 TEKNIK MESINIndustri otomotif di Indonesia didominasi oleh perusahaan-perusahaan asing. Astra dan Indomobil adalah perusahaan terbesar di Indonesia. Mereka memiliki peranan penting dalam perkembangan teknologi industry otomotif. Perusahaan perusahaan tersebut menyediakan banyak lapangan pekerjaan bagi masyarakat. Lebih dari itu, kita juga dapat belajar banyak tentang teknologi terbaru mereka. Untuk tugas akhir, penulis membahas sebagian kecil teknologi sepeda motor dari Yamaha yaitu tentang masalah elektrik dalam Yamaha Mio Sporty. Tujuan proyek akhir ini adalah untuk menjelaskan lebih rinci dengan membuat alat yang disebut Training Kit sistem pengapian Yamaha Mio Sporty. Metode yang digunakan yaitu observasi, wawancara dan kajian pustaka. Yang kedua adalah perencanaan. Yang ketiga adalah pembuatan, analisis dan pengujian training kit. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa training kit ini dapat diterapkan dengan baik. Training kit ini bekerja mengetahui prinsip-prinsip cara kerja dari ignition dan charging system Yamaha Mio Sporty.
Indonesian automotive industries are dominated by foreign companies. Astra and Indomobil are the biggest automotive Indonesian companies. They have important roles in automotive industry development. Those companies provide many job opportunities for the society. Moreover, we can learn much about their newest technology. For the final assignment, the writer discusses a small part of the motorcycle technology from Yamaha that is about electrical matters in Yamaha Mio Sporty. The aim of this final project is to explain more details by making a tool called Training Kit on Firing System of Yamaha Mio Sporty. The used methods are first, observation, interview and literature review. The second is planning. The third is making, analyzing and trying the kit. The result of the study shows that the training kit can be applied as in proper. The training kit works in understanding the working principles of the ignition and charging system of Yamaha Mio Sporty. The training kit is expected to be used by students who will learn more on the firing system, particularly, in the instrument panel and lightning system.
Kata Kunci : SISTEM,PENGAPIAN,YAMAHA,MIO