Laporkan Masalah

ALAT PENDETEKSI STRES PADA MANUSIA BERBASIS ATMEGA 32

MAYLIA PUTRI, Drs. Panggih Basuki, M. Si.

2014 | Tugas Akhir | D3 ELEKTRONIKA DAN INSTRUMENTASI

Alat Alat pendeteksi stres pada manusia yang merupakan sistem elektronika digital dengan metode pengalamatan IC terprogram mikrokontroler ATMega32 dengan menampilkan tiga nilai kondisi tubuh yang dijadikan sebagai nilai parameter stres. Tampilan menggunakan LCD yang akan diklasifikasikan dalam empat kondisi stres yaitu rileks, tenang, cemas dan tegang. Nilai parameter yang diukur adalah berdasarkan suhu tubuh, resistansi kulit dan denyut jantung pendeteksi stres ini bekerja berdasarkan hasil pengolahan data informasi yang dikirim oleh tiga sensor. Dalam sistem ini, ketiga sensor tersebut digunakan untuk melakukan pemantauan empat kondisi tubuh pada manusia kemudian dikendalikan oleh mikrokontroler yang telah diprogram menggunakan bahasa pemrograman C AVR. Dari hasil pengujian sistem, dilakukan tiga kali uji coba pengukuran dari ketiga sensor dengan melakukan perbandingan terhadap alat yang sudah ada. Alat pendeteksi stres ini sudah mampu mengklasifikasikan empat parameter keadaan tubuh ke dalam parameter tingkatan stres dengan standar deviasi sensor suhu sebesar 0,2 0 C, sensor denyut jantung 0,4 bpm dan standar deviasi pada sensor GSR sebesar 0,6µS.

Stress detector for human which is a digital electronics system with addressing methods IC programmed ATMega32 microcontroller by displaying three body condition score were used as the value of the stress parameter. Using the LCD display will be classified under four stress conditions are relaxed, calm, anxious and tense. Parameter values measurement based on body temperature, skin resistance and heart rate. deviation standard This stress detector works based on the results of data processing information sent by the three sensors. In this system, the three sensors are used to monitor the four conditions on the human body then controlled by a microcontroller which has been programmed using the C AVR programming language. The results of testing the system, performed three trials measurement of the three sensor to make comparisons against existing tools. This stress detector is able to classify the four parameters into the parameters of the state of the body level of stress with temperature sensor of 0,2 0 C, the heart rate sensor and a 0,4 bpm and deviation standard in GSR sensor by 0.6 µS.

Kata Kunci : Stres, Sensor, ATMega32, LCD


    Tidak tersedia file untuk ditampilkan ke publik.