Laporkan Masalah

Pengukuran kualitas sistem informasi manajemen RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang untuk meningkatkan tingkat kepuasan dan tingkat penerimaan pengguna sistem

FACHTUROCHIM, Mochamad Irfan, Jogiyanto Hartono, Prof.Dr.MBA

2005 | Tesis | Magister Manajemen

Hospital Information System (HIS) atau lebih dikenal dengan Sistem Informasi Rumah Sakit (SIRS), merupakan salah satu contoh aplikasi TI yang dapat diterapkan pada sektor kesehatan. SIRS berfungsi sebagai penghubung (integrator) antar unit-unit layanan rumah sakit (misal : pendaftaran, data medis pasien, data obat) pada satu atau beberapa rumah sakit. Sejak berdirinya RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang pada tahun 2002 telah menerapkan SIRS yang lebih dikenal dengan Sistem Informasi Manajemen RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang. Penerapan SIM RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang ini bertujuan untuk lebih meningkatkan kualitas layanan kesehatan, yang dilihat dari segi kecepatan, efektifitas dan efisiensi. Tulisan ini menyampaikan hasil penelitian untuk lebih mengetahui kualitas SIM RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang dalam hubungannya dengan tingkat penerimaan dan tingkat kepuasan pengguna SIM RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang. Lima komponen yang diukur, yaitu kualitas disain tampilan SIM RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang, kualitas penyajian informasi SIM RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang, Kualitas layanan staff IT RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang, serta tingkat manfaat dan kemudahan penggunaan SIM RS Siloam Gleneagles Lippo Cikaran

Hospital Information System (HIS) is one of an information technology (IT) applications, which could be implemented on health care area. HIS has functions as integrator among various hospital units (i.e. registration, patient medical record, list of drugs, etc) within one many hospitals. Since 2002s, Rumah Sakit Siloam Gleneagles Lippo Cikarang had been implementing health care information system, which is known as Management Information System (MIS) of RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang. MIS of RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang implementation aimed to increase the efficiency and the effectiveness of the health care services. The purpose of the research is to measure quality of MIS of RS Siloam Gleneagles Lippo Cikarang which is related to user acceptance and user satisfaction. There were five components being measured on this research : design interface quality, information provided quality, IT department service quality, perceived usefulness and perceived ease of use of the system

Kata Kunci : Manajemen Perusahaan,Sistem Informasi Rumah Sakit,Kepuasan Konsumen, Quality, Hospital Information System, User Acceptance, User Satisfaction


    Tidak tersedia file untuk ditampilkan ke publik.