Laporkan Masalah

Hubungan Antara Perilaku Herding, FOMO, dan Toleransi Risiko dalam Keputusan Investasi di Pasar Modal Indonesia

Ahmad Mujaddid Ahwali, Prof. Marwan Asri, M.B.A., Ph.D.

2024 | Tesis | S2 SAINS MANAJEMEN

Untuk memperkuat teori prospek dan teori pembelajaran sosial, penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan fenomena perilaku herding, FOMO, dan toleransi risiko terhadap keputusan investasi individu di Indonesia. Analisis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan SEM-PLS yang dihimpun dari 400 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perilaku herding berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi. Sedangkan, moderasi toleransi risiko mampu memperkuat pengaruh perilaku herding dan FOMO terhadap keputusan investasi. Namun, kehadiran FOMO sebagai variabel mediasi justru memperlemah hubungan tidak langsung perilaku herding terhadap keputusan investasi dikarenakan faktor lain.  

The study seeks to explain herding behaviour, FOMO, and risk tolerance in Indonesian investment decisions to reinforce the prospect and the social learning theory. The study employs a quantitative approach, utilising Structural Equation Modelling-Partial Least Squares (SEM-PLS) methodology, and gathers data from a sample of 400 respondents. The findings of this study demonstrate that herding behaviour exerts a favourable and substantial impact on investing decisions. Modulating risk tolerance can enhance the impact of herding and FOMO behaviours on investment choices. Nevertheless, the inclusion of FOMO as a mediating variable, attenuates the indirect relationship between herding behaviour and investment choices as a result of other additional factors.  

Kata Kunci : Herding Behavior, FOMO, Risk Tolerance, Investment Decisions

  1. S2-2024-490346-abstract.pdf  
  2. S2-2024-490346-bibliography.pdf  
  3. S2-2024-490346-tableofcontent.pdf  
  4. S2-2024-490346-title.pdf