Financial Distress, Kemandirian Daerah, Dan Probabilitas Korupsi: Sebelum Covid-19 Dan Saat Covid-19
ANNA LINTANG KINANTI, Prof. Dr. Abdul Halim, M.B.A
2023 | Tesis | MAGISTER SAINS AKUNTANSIPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan Financial distress terhadap probabilitas korupsi sebelum covid-19 dan pada saat covid-19 pada pemerintah daerah Indonesia. Penelitian ini menggunakan data pada pemerintah daerah Indonesia tahun 2019 dan 2020 dengan jumlah 530 pemerintah daerah. Data tahun 2019 dan 2020 digunakan karena periode tersebut merupakan periode sebelum covid-19 dan pada saat covid-19. Proxy financial distress yang digunakan dalam penelitian ini adalah solvabilitas anggaran, kinerja keuangan, kinerja ekuitas dana dan kinerja keuangan daerah. Proxy kemandirian daerah yang digunakan dalam penelitian ini adalah kemandirian sumber pendanaan, kemandirian pemenuhan kebutuhan, pendapatan asli daerah. Data dianalisis dengan menggunakan uji MANOVA. Hasil studi menemukan bahwa secara interaksi atau simultan proxy financial distress terdapat perbedaan yang signifikan. Sebaliknya, proxy kemandirian daerah secara simultan tidak terdapat perbedaan.
This study aims to determine the difference between Financial Distress and suspicion of corruption before Covid-19 and during Covid-19 in Indonesian local governments. This study uses data on Indonesian local governments in 2019 and 2020 with a total of 530 local governments. Data for 2019 and 2020 are used because these periods are the period before Covid-19 and during Covid-19. The financial distress proxy used in this study is budget solvency, financial performance, fund equity performance and regional financial performance. The regional independence used in this study is the independence of sources of financing, the independence of fulfilling needs, and locally-generated revenue. Data were analyzed by MANOVA test. The results of the study found that simultaneously there was a significant difference for financial distress' proxy. Simultaneously there is no significant difference for regional independence's proxy.
Kata Kunci : financial distress, regional independence, corruption, local government