PENILAIAN SATU UNIT RUKO IBC NOMOR XX DI JALAN JAMBON KRICAK TEGALREJO KOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
INTAN SALSABILA, Dra. Wahyu Hidayati, M.Si.
2020 | Tugas Akhir | D3 EKONOMIKA TERAPANMaksud dan tujuan penilaian ini adalah untuk menentukan indikasi Nilai Sewa Pasar dari satu unit ruko IBC yang berlokasi di Jalan Jambon, Kelurahan Kricak, Kecamatan Tegalrejo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta. Penilaian dilakukan dengan menggunakan Pendekatan Pasar dan Pendekatan Pendapatan. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh Nilai Sewa Pasar Properti per tanggal 30 Juni 2020 sebesar Rp55.400.000 (Lima Puluh Lima Juta Empat Ratus Ribu Rupiah) per tahun. Nilai tersebut didapat dari hasil rekonsiliasi menggunakan Pendekatan Pasar diperoleh Nilai Sewa Pasar sebesar Rp54.900.000 (Lima Puluh Empat Juta Sembilan Ratus Ribu Rupiah) per tahun dan Pendekatan Pendapatan diperoleh sebesar Rp56.000.000 (Lima Puluh Enam Juta Rupiah) per tahun.
The purpose and objectives of this appraisal is to determine the estimation of a rental valuation of one unit IBC shophouse at Jambon street, Kricak, Tegalrejo District, Yogyakarta City, Special region of Yogyakarta. Appraisal are conducted using Market Approach and Income Approach. Based on the results of valuations on June 30, 2020 was Rp 55.400.000 (Fifty Five Million Four Hundred Thousand Rupiah) per year. The value is derived from the result of reconciliations of the Market Rental Rate with Makert Approach of Rp 54.900.000 (Fifty Four Million Nine Hundred Thousand Rupiah) per year and Market Rental Rate with Income Approach is obtained by Rp 56.000.000 (Fifty Six Million Rupiah) per year.
Kata Kunci : Kata Kunci:Ruko, Penilaian Sewa, Nilai Sewa Pasar, Pendekatan Pasar, Pendakatan Pendapatan, GIM / Keywords: shophouse, rental valuation, market rental value, market approach, income approach.