PERANCANGAN STRUKTUR ATAS JALAN LAYANG H.O.S. COKROAMINOTO, YOGYAKARTA DENGAN BOX GIRDER BETON PRATEGANG
MANDA KOESKADITYA, Dr.Ing. Ir. Djoko Sulistyo
2020 | Skripsi | S1 TEKNIK SIPILJalan H.O.S. Cokrominoto Yogyakarta termasuk jalan kelas II yang merupakan salah satu jalan utama yang digunakan oleh masyarakat Kota Yogyakarta dan sekitarnya. Adanya Peraturan Menteri Perhubungan No 36 tahun 2011 yang menyatakan bahwa perlintasan antara jalan dan perlintasan kereta api seharusnya dilaksanakan dengan sistem tidak sebidang pada jalan kelas II, maka pada ruas Jalan H.O.S. Cokrominoto Yogyakarta perlu dibangun jalan layang. Dalam perancangan ini akan ditentukan dimensi dan detail penulangan box girder girder prategang yang memenuhi syarat batas layan dan batas kekuatan untuk jalan layang tersebut. Struktur dirancang dengan menggunakan penampang box girder girder beton prategang dengan panjang bentang tinjauan 42 meter dengan kuat tekan beton, fc�, ditentukan 40 MPa. Perancangan dilakukan dengan menggunakan CSi Bridge untuk pemodelan struktur dan Microsoft Excel untuk perhitungan struktur. Struktur dirancang dengan menggunakan acuan AASHTO LRFD Bridge and Design Spesification 6th Edition 2012, SNI 1725:2016 dan SNI 2833:2016 untuk pembebanan, dan standar lainnya yang terkait. Berdasarkan perancangan yang dilakukan, penampang box girder girder beton prategang yang digunakan dengan tinggi 2,5 meter dan lebar 8,75 meter dapat mendukung gaya-gaya yang bekerja pada struktur. Jumlah strands yang digunakan pada struktur ini adalah 192 buah yang dipasang dalam 8 tendon. Tulangan non-prategang yang digunakan merupakan BJDT 40 diamater 16 mm dengan persebaran sengkang pada ujung bentang D16-140 dan tengah bentang D16-500,
H.O.S. Cokroaminoto street, Yogyakarta which classified to the class 2 road, is one of the main roads for the community of Yogyakarta city and the surrounding area used to. Related to that fact and the regulation, Peraturan Menteri Perhubungan No 36 tahun 2011, which is declared about the crossing between railroads and roads is supposed to be an elevated crossing, then a flyover should be bulit over the railway crossing H.O.S. Cokroaminoto street. The dimension and the reinforcement is designed to fulfill the requirements of the limit states condotions for serviceability and strength. The structure is designed to use a prestressed concrete box girder as simple beam with the span of 42 meters. The concrete compressive strength is 40 MPa. The design is done with CSI Bridge for the modeling of the structure and Microsoft Excel for the structure elements design. The references used for the structure design are AASHTO LRFD Bridge and Design Spesification 6th Edition 2012, SNI 1725:2016 and SNI 2833:2016 for the loading, and the other related references. Based on the design, a cross-section of the concrete box girder with a height of 2.5 meters and a width of 8.75 meters is capable to support the loads of the structure.The number of strands that used is 192 strands in 8 tendon. For the stirrup is used reinforcing steel of 16 mm diameter with spacing 140 mm at support near and 500 mm in the midspan. Non-prestressed reinforcement used is BJDT 40 with a diameter of 16 milimeters.
Kata Kunci : jalan layang, box girder girder beton, perlintasan tidak sebidang