Laporkan Masalah

TERJEMAHAN KOMIK KOMI-SAN WA KOMYUSHO DESU VOL.5 (BAB 58-61) KARYA TOMOHITO ODA

RADEN MUH YURO R, Wahyu Handayani, S.S., M.A

2019 | Tugas Akhir | D3 BAHASA JEPANG

Tugas Akhir ini berjudul "Terjemahan Komik Komi-san wa Komyushou Vol. 5 Bab 58-61 karya Tomohito Oda". Komik ini berisi interaksi tokoh utama yaitu Komi yang memiliki gangguan komunikasi dengan teman-teman sekelasnya. Tokoh-tokoh dalam komik ini memiliki karakter arketipe yang sudah sering dipakai dalam komik-komik sebelumnya yang bergenre sama. Komik ini dipilih karena menarik.Sisi menarik dari komik ini adalah isinya yang merupakan parodi genre komedi romantis yang sudah banyak terbit sebelumnya.Pengarang menyadari kelemahan dan kelebihan dari genre komedi romantis yaitu pembangunan karakter yang dangkal dan memberikan tambahan terhadap karakter-karakter arketipe yang sudah sering dipakai. Dalam menerjemahkan komik terdapat beberapa kesulitan. Salah satunya adalah mencari padanan onomatope dengan Bahasa Indonesia dan Bahasa Jepang sehari-hari, karena komik ini berfokus pada terhadap pergantian dialog antara karakter dengan usia yang sama.

This final paper titled "The Translations of Komi-san wa Komyushou' comic Vol. 5 Chapter 58-61 by Tomohito Oda". This comic contains the interaction between the main character named Komi with her classmates. Characters in this comic has a cliche and archetypal characters which has been used many times in other titles under the same genre. This comic was chosen because of its interesting, fresh, and parody like take of the romantic comedy genre that has been numerously published before. The author realized the strength and weakness of a typical romantic comedy comic, which is it's shallow characters building and tried to add depth and reason to the characters in this comic. There are several problems while translating this comic, one of them was to look for the matching Bahasa Indonesia words of the several Japanese onomatopoeia. Another one was to look for a matching degree of conversational vocabulary politeness used in everyday conversation between Bahasa Indonesia and Japanese

Kata Kunci : Terjemahan; Komi-san wa komyusho; Manga

  1. D3-2020-385925-abstract.pdf  
  2. D3-2020-385925-bibliography.pdf  
  3. D3-2020-385925-tableofcontent.pdf  
  4. D3-2020-385925-title.pdf