Laporkan Masalah

SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN SPP MAHASISWA DENGAN INTEGRASI LAYANAN BANK HOST TO HOST DI STIE ABA

MUH FAISAL NATSIR A, Anifuddin Azis, S.Si., M.Kom.

2018 | Tugas Akhir | D3 ILMU KOMPUTER DAN SISTEM INFORMASI SV

STIE ABA membutuhkan sistem informasi yang dapat membantu proses pengelolaan pembayaran dan tagihan SPP mahasiswa yang terintegrasi dengan layanan bank. Pada awalnya STIE ABA masih menggunakan spredsheet dalam pencatatan, pengelolaan pembayaran SPP mahasiswa dan proses pembayaran SPP mahasiswa dibayarkan ke rekening bank kampus, tetapi dalam proses konfirmasi pembayaran dilakukan secara manual. Dalam penelitian ini untuk mengatasi permasalahan tersebut peneliti akan membuat sistem informasi pembayaran SPP mahasiswa dengan integrasi layanan bank host to host. Sistem ini diharapkan dapat membantu proses pengelolaan tagihan SPP, proses pembuatan tagihan SPP ke layanan bank, dan mempercepat proses konfirmasi pembayaran SPP. Hasil penelitian ini dapat dibangun sebuah sistem informasi pembayaran SPP mahasiswa yang mampu mengelola tagihan dan pembayaran SPP mahasiswa yang terintegrasi dengan layanan bank secara host to host. Berdasarkan pengujian setiap fitur pada sistem ini dapat berjalan dengan baik. Sistem ini berbasis web dibangun dengan bahasa pemograman PHP, framework Codeigniter, database MySQL.

STIE ABA need an information system which can help the process of tuition student college payment and management, integrated with bank services. In the beginning, STEI ABA still use spreadsheet to manage and record the payment and payment process of tuition student college paid to campus bank account, but in the payment confirmation process still use manual way. In this research to solve the problem the researcher will create an information system payment of student college tuition integrated with bank services. This system is expected to help the process of managing the tuition of student college invoice, the process of creating tuition of student college invoice to the bank service and speed up the process of confirmation of tuition of student college payment. The results of this research information system payment of student college tuition can be built also have capability to manage bill and student college tuition that integrated with the bank services host to host. Based on testing, every feature in this system can work normaly. This system is web based, built with PHP programming language, Codeigniter Framework, MySQL database.

Kata Kunci : Integrasi Layanan Bank, pembayaran mahasiswa, host to host

  1. D3-2018-386067-abstract.pdf  
  2. D3-2018-386067-bibliography.pdf  
  3. D3-2018-386067-tableofcontent.pdf  
  4. D3-2018-386067-title.pdf