KAJIAN FILSAFAT TEORI RELATIVITAS KHUSUS EINSTEIN BESERTA KONSEKUENSI FILOSOFISNYA DAN KAITANNYA DENGAN RASIONALISME DAN EMPIRISME; PHILOSOPHY STUDIES ON EINSTEIN’S SPECIAL THEORY OF RELATIVITY AND ITS PHILOSOPHICAL CONSEQUENCES AND RELATION TO RATIONALISM AND EMPIRICISM
YURIFA IQBAL, Arief Hermanto
2012 | Skripsi | PROGRAM STUDI FISIKATelah diteliti segi filsafat dalam teori relativitas khusus Einstein. Kaitan filsafat dan teori relativitas khusus Einstein tergambar melalui kajian filsafat fisika yang menitikberatkan pada penyelidikan kefilsafatan mengenai istilah dalam teori relativitas khusus seperti ruang dan waktu. Teori relativitas khusus Einstein juga menjadi perdebatan di kalangan rasionalisme dan empirisme. Kecenderungan teori relativitas khusus Einstein kepada rasionalisme pun telah didapatkan. Konsekuensi filosofis dari filsafat teori relativitas khusus Einstein bagi pemikiran dalam kehidupan pun telah diketahui
Kata Kunci : filsafat, ruang-waktu, rasionalisme, empirisme.