Laporkan Masalah

Analisis Pengaruh Kebijakan Merger dan Akuisisi Terhadap Kinerja Perusahaan yang Terdaftar di BEI (1998-2008)

RIZKI ADITYO (Pembimbing: Agus Setiawan, Dr., M.Soc.Sc.), Agus Setiawan, Dr., M.Soc.Sc.

2010 | Skripsi | S1 Management

Meningkatnya jumlah merger dan akuisisi pasca krisis moneter tahun 1998 di Indonesia, menimbulkan pertanyaan tentang pengaruh merger dan akuisisi terhadap kinerja perusahaan. Dalam artikel ini rasio keuangan merupakan salah satu variabel sebagai alat ukur untuk mengetahui nilai signifikansinya. Dalam penelitian sebelumnya, merger dan akuisi tidak berpengaruh signifikan terhadap perubahan kinerja keuangan, dan di dalam artikel ini menunjukkan bahwa merger dan akuisisi juga tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan baik perusahaan tersebut mengubah struktur manajemennya maupun tidak mengubah struktur manajemennya.



Recent increase in the number of merger and acquisition after monetary crisis in 1998 in Indonesia raise questions about merger and acquisition influence against financial performance. In this article, financial ratio are measuring instrument to calculate the significant. The previous studies merger and acquisition is not significantly influence to financial performance. Result of this article is merger and acquisition also not significantly influence to financial performance whether or not to change the management structure.

Kata Kunci : merger, acquisition, financial performance, change the management structure, T-test, akuisisi, kinerja keuangan, perubahan struktur managemen


    Tidak tersedia file untuk ditampilkan ke publik.