Pengujian International Fisher Effect di Negara-Negara Asean
MARDANI, RULLIAMAN (Adv.: Sukmawati Sukamulja, Prof.Dr., M.M.), Sukmawati Sukamulja, Prof.Dr., M.M.
Penelitian mengenai Pengujian International Fisher Effect di negara- negara ASEAN dilakukan dengan tujuan untuk menguji berlakunya International Fisher Effect di negara-negara ASEAN pada jangka panjang maupun jangka pendek dengan adanya kecenderungan tingkat suku bunga nominal diferensial dapat meng-offset perubahan nilai tukar mata uang. Tujuan lainnya adalah untuk menguji berlakunya International Fisher Effect dengan adanya hubungan yang erat dalam jangka panjang antara tingkat suku bunga nominal diferensial negara- negara ASEAN dan Amerika Serikat dengan perubahan nilai tukar mata uang negara-negara ASEAN terhadap Dollar Amerika Serikat.
Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian yang terbatas bagi negara- negara ASEAN yang diwakili oleh negara Indonesia, Singapura, dan Malaysia dengan negara pembandingnya yaitu Amerika Serikat. Data yang dipakai dalam penelitian ini adalah data tingkat suku bunga nominal bulanan dan nilai tukar mata uang terhadap Dollar Amerika Serikat bulanan selama 12 tahun dari Januari 2000 sampai dengan Desember 2011. Metode Engel Granger dengan tahapan melakukan uji stasioneritas dengan Augmented Dickey-Fuller test, uji kointegrasi Engel Granger, dan uji Error Correction Model (ECM) digunakan dalam penelitian ini untuk menguji hipotesis yang diajukan penulis.
Hasil penelitian menunjukkan hipotesis bahwa ada kecenderungan tingkat suku bunga nominal diferensial antara negara-negara ASEAN yang diwakili Indonesia, Singapura, dan Malaysia dengan Amerika Serikat dapat meng-offset perubahan nilai tukar mata uang tidak terbukti. Hipotesis lainnya terbukti bahwa memang ada hubungan yang erat dalam jangka panjang antara tingkat suku bunga nominal diferensial dengan perubahan nilai tukar mata uang karena antara kedua variabel yang diuji terjadi kointegrasi.
This study to testing of International Fisher Effect in ASEAN countries was aimed to test the International Fisher Effect in ASEAN countries hold on a long term or short term with the tendency of the nominal interest rate differential offset changes in currency exchange rates. Another aim is to test the International Fisher Effect by the close relationship on a long term between nominal interest rate differential in the ASEAN countries and the United States of America with changes in currency exchange rates of ASEAN countries against the U.S.dollar.
Research conducted a study limited to the ASEAN countries are represented by the state of Indonesia, Singapore, and Malaysia with the comparison countries, namely the United States of America. Data used in this study is the data monthly nominal interest rate and the monthly nominal exchange rate against the U.S. dollar for 12 years from January 2000 until December 2011. Engel Granger method with steps, test stationarity of data with the Augmented Dickey-Fuller test, Engel Granger cointegration test, and Error Correction Model test (ECM) used in this study to test the hypothesis.
The results suggest the hypothesis that there is nominal interest rate differential between the ASEAN countries are represented Indonesia, Singapore, and Malaysia to the United States offset changes in currency exchange rates is not proven. Another hypothesis is proven that there is a close relationship the long-term between nominal interest rate differential with changes in currency exchange rates as between the two variables tested cointegration occurs.
Kata Kunci : Tingkat suku bunga nominal diferensial, nilai tukar mata uang, Augmented Dickey-Fuller test, Uji Kointegrasi Engel Granger, International Fisher Effect, the nominal interest rate differential, change of exchange rate, the Augmented Dickey-Fuller te