Laporkan Masalah

Stempel Hitam Putih SPG Rokok di Yogyakarta (Image yang diberikan Kepada Masyarakat Terhadap SPG Rokok di Yogyakarta dan Alasan Sebagian Perempuan Menerima Pekerjaan Sebagai SPG Rokok)

PRATIDINA, Rahma, Rahma Pratidina

2006 | Skripsi | Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan (dh. Ilmu Sosiatri)

Tanggungjawab Sosial Perusahaan atau CSR (Corporate Social Responsibility) merupakan salah satu kewajiban yang harus dilaksanakan oleh perusahaan sesuai dengan Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Peseroan Terbatas (PT) dan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal (PM). Meningkatnya kepedulian terhadap kualitas lingkungan dan sosial sangat mempengaruhi aktivitas dunia usaha, sehingga menimbulkan gugatan agar perusahaan mempunyai tanggungjawab sosial. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi CSR sesuai dengan kebijakan CSR (UU Nomor 40 Tahun 2007 dan UU Nomor 25 Tahun 2007) dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Data dalam penelitian ini dianalisis secara kualitatif , yaitu melalui data skunder serta data primer yang diperoleh dari wawancara, observasi dan studi lapangan, kemudian dianalisis, sehingga didapat kesimpulan tentang pelaksanaan tanggungjawab sosial perusahaan (CSR). Berdasarkan hasil analisa, dapat disimpulkan bahwa implementasi tanggung jawab sosial PT NNT dilakukan melalui program Pembangunan Masyarakat berupa Pendidikan, Infrastruktur, Kesehatan, Pengembangan Usaha, Pertanian dan Perikanan. Sedangkan factor yang mempengaruhi implementasi CSR adalah meningkatnya ketidakpercayaan masyarakat dan kesalahan persepsi yang muncul akibat tuduhan pencemaran terhadap operasi PT NNT. Kata Kunci : CSR (Corporate Social Responsibility), Visi Corporate

Kata Kunci : Pemasaran


    Tidak tersedia file untuk ditampilkan ke publik.