Laporkan Masalah

PENGARUH MAKRO EKONOMI TERHADAP CREDIT DEFAULT SWAP (CDS)

DINI ANGGRIANI, Dr. Mamduh M. Hanafi, MBA

2014 | Tesis | S2 Manajemen

Credit default swap (CDS) dapat dijadikan indikator bagi investor untuk menilai prospek investasi atas suatu obligasi. Pergerakan CDS dipengaruhi oleh berbagai faktor termasuk makroekonomi negara yang bersangkutan. Salah satu faktor lainnya yang berpengaruh terhadap perubahan faktor makroekonomi yang berimbas pada pergerakan CDS adalah faktor kebijakan central bank suatu negara. Perbedaan kebijakan central bank tiap negara menjadi penyebab perbedaan pengaruh variabel makroekonomi terhadap pergerakan CDS. Dalam penelitian ini akan dilakukan analisis pengaruh makroekonomi (GDP growth, foreign exchange, interest rate, dan foreign reserves) terhadap perubahan pergerakan CDS sebagai indikator probability of default suatu obligasi. Berdasarkan faktor makroekonomi yang diteliti, hanya tiga variabel yang memiliki pengaruh terhadap pergerakan CDS yaitu foreign exchange, interest rate, dan GDP growth. Pergerakan CDS dapat dijadikan acuan untuk mengetahui probability of default suatu obligasi.

Credit default swaps (CDS) can be used as an indicator for investors to assess investment prospects over a bond. CDS movement is influenced by various factors including macroeconomic country concerned. One of the other factors that influence the changes in macroeconomic factors that impact on the movement of CDS is the central bank of a country's policies. The central bank's policy differences in each country's macroeconomic variables influence the movement of CDS. This study will analyze the effect of macroeconomic (GDP growth, foreign exchange, interest rate and foreign reserves) to changes in the movement of CDS as an indicator of probability of default of a bond. Based on macroeconomic factors studied, only three variables have an influence on the movement of CDS ie foreign exchange, interest rate and GDP growth. The movement of CDS can be used as a reference to determine the probability of default of a bond.

Kata Kunci : Macroeconomic, credit default swaps (CDS), probability of default


    Tidak tersedia file untuk ditampilkan ke publik.