Laporkan Masalah

Stock Market Reaction to Covid 19 Vaccination Programmes Announcements: Evidence from Indonesia

WAHYU HIDAYAT, Eddy Junarsin, Ph.D., CFP

2021 | Tesis | Magister Manajemen

Pandemi COVID 19 tidak hanya menyebabkan krisis di bidang kesehatan akan tetapi juga berpengaruh terhadap perekonomian global termasuk didalamnya pasar modal. Untuk meminimalisir akibat yang ditimbulkan oleh pandemi COVID 19, berbagai kebijakan baik di bidang ekonomi maupun non-ekonomi telah diimplementasikan oleh negara-negara yang terdampak. Penelitian ini membahas bagaimana pasar saham di Indonesia bereaksi terhadap kebijakan non-ekonomi di Indonesia, dalam hal ini pengumuman program vaksinasi, dengan menggunakan event study. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa reaksi yang positif terhadap pengumuman program vaksinasi gratis tidak signifikan. Selain itu, pasar saham di Indonesia juga tidak menunjukkan reaksi yang positif terhadap penerbitan peraturan terkait program VGR.

COVID 19 pandemic not only result in public health crisis but also affect global economy, including equity market, as the world becomes more interconnected in globalization era. In response to COVID 19 outbreak, countries implemented several economic and non-economic measures to minimize the impact of the pandemic. Using event study, how Indonesian stock market react to innoculation programmes announcements is examined. The results indicate that positive reaction of Indonesian stock market to free vaccine announcement is not significant. Indonesian stock market also does not positively react to the issuance of regulation related to VGR programme.

Kata Kunci : event study, innoculation programme, COVID 19

  1. S2-2021-447659-abstract.pdf  
  2. S2-2021-447659-bibliography.pdf  
  3. S2-2021-447659-tableofcontent.pdf  
  4. S2-2021-447659-title.pdf