Laporkan Masalah

TUGAS AKHIR PENILAIAN SATU UNIT RUMAH TINGGAL DI JALAN MERAK, NOMOR XXX, PASAR 1, KELURAHAN TANJUNG SARI, KECAMATAN MEDAN SELAYANG, KOTA MEDAN, PROVINSI SUMATERA UTARA

TRI NANDA BR GINTING, Rina Oktavia,S.E.,M.E

2021 | Tugas Akhir | D3 EKONOMIKA TERAPAN

Penulisan Tugas Akhir ini dilakukan untuk menentukan Nilai Pasar pada satu rumah tinggal, di Jalan Merak, Nomor XXX, Pasar 1, Kelurahan Tanjung Sari, Kecamatan Medan Selayang, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara untuk tujuan penjaminan utang. Alat analisis yang digunakan dalam penilaian rumah tinggal tersebut adalah Pendekatan Pasar (market approach) dan Pendekatan Biaya (coach approach). Pada Pendekatan Pasar metode yang digunakan adalah Perbandingan Data Pasar, dan pada Pendekatan Biaya menggunakan metode Biaya Pengganti Terdepresiasi. Berdasarkan hasil penilaian pada Mei 2021 menghasilkan Nilai Pasar sebesar Rp1.432.273.000. Nilai tersebut merupakan hasil rekonsiliasi dari Nilai Pasar dengan Pendekatan Pasar sebesar Rp1.467.700.000, dan Pendekatan Biaya menghasilkan Nilai Pasar sebesar Rp1.385.945.000. Nilai Likuidasi yang dihasilkan dari penilaian ini adalah sebesar 70% dari Nilai Pasar, sehingga dapat diperoleh Nilai Likuidasi sebesar Rp1.002.592.000. Nilai Likuidasi digunakan sebagai dasar pemberian pinjaman kredit oleh pihak bank kepada kreditur.

The Writing of this final task was conducted to determine the market value of a residential house, on Jalan Merak, Number XXX, Pasar 1, Tanjung Sari Village, Kecamatan Medan Selayang, Medan City, North Sumatera Province for debt guarantee purpose. The analytical instruments used in the assessment of the residence were the Market Approach and the Coach Approach. In the Market Approach, the method used war Market Data Comparison, and in the Cost Approach, the Depriciated Replacement Cost Method was used. Based on the results of the assessment in May 2021, it resulted in a Market Value of Rp1,432,273,000. This value was the result of the reconciliation of the Market Value with the Market Approach Rp1,467,700,000, and the Coach Approach resulting in a Market Value of Rp1,385,945,000. The Liquidation Value resulting from this assessment was 70% of the Market Value, so that a Liquidation Value of Rp1,002,592,000 can be obtained. The Liquidation Value is used as the basis for providing credit loans by the bank to creditors.

Kata Kunci : Nilai Pasar, Nilai Likudasi, Penilaian / Appraisal, Liquidation Value, Market Value

  1. D3-2021-425882-abstract.pdf  
  2. D3-2021-425882-bibliography.pdf  
  3. D3-2021-425882-tableofcontent.pdf  
  4. D3-2021-425882-title.pdf