Laporkan Masalah

Kebijakan Energi Alternatif Angin dan Keamanan Energi Denmark

ROSIE BUDI WIBOWO, energy security, Denmark����

2021 | Skripsi | S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL

Penelitian ini menjelaskan kebijakan ketahanan energi Denmark yang berfokus pada konsumsi energi berkelanjutan terutama energi angin. Penulis berpendapat bahwa pemerintah memastikan pasokan energi dalam negeri sebagian besar dipenuhi oleh energi alternatif dengan mengeluarkan berbagai kebijakan dan insentif untuk meningkatkan produksi dalam negeri. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui studi literatur dan dokumen terkait. Hasil tersebut membuktikan bahwa Denmark telah berhasil mengadopsi energi terbarukan melalui komitmen dan konsistensinya yang tercermin dari berbagai kebijakan dan insentif untuk melanjutkan produksi dan konsumsi energi angin di antara energi terbarukan lainnya. Pemerintah, industri dan masyarakat bekerjasama untuk memastikan bahwa energi terbaharukan menjadi kontributor utama suplai energi Denmark.

This study elaborates Denmark's energy security policy focusing on sustainable energy consumption especially the wind energy. The author argues that the government ensures domestic energy supply is mostly fulfilled by alternative resources by issuing various policy and incentives to increase domestic production. This research applied qualitative method through document and literature studies. The result proves that Denmark has succeeded in the adoption of renewable energy through its commitment and consistency reflected by various policy and incentives to continue the production and consumption of wind energy amongst other renewable energies. The government, the industries and the people are working together to make sure that clean energy became the primary contributor of Denmark's energy supply.

Kata Kunci : ketahanan energi, kebijakan energi alternatif Denmark, energi terbarukan

  1. S1-2021-364374-abstract.pdf  
  2. S1-2021-364374-bibliography.pdf  
  3. S1-2021-364374-tableofcontent.pdf  
  4. S1-2021-364374-title.pdf